UKM MUSIK DISERBU PENGUNJUNG
Sumber : Dok Humas Untag Surabaya KABAR UNTAG Mahasiswa Baru (MaBa)  sangat antusias mengunjungi stan Expo Kampus yang diselenggarakan setiap tahun  di Kampus  UNTAG Surabaya,  kali ini Expo Kampus diikuti 23 stan Organisasi Intra Kampus antara lain : Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM), Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Himpunan Mahasiswa Jurusan (HIMAJUR), dalam acara tersebut masing-masing stan organisasi mengekspose  karya terbaiknya (21/9/2014) . Dr. Ahmad Maqsudi selaku ketua pelaksana mengatakan bahwa expo kampus bertujuan untuk memperkenalkan kegiatan dan program tiap-tiap UKM, BEM dan HIMAJUR kepada mahasiswa baru sekaligus untuk menjaring anggota baru. “MaBa sangat antusias untuk datang ke expo kampus dan nampak ramai setiap stan yang dikunjungi dan materi yang dipamerkan sudah mewakili program yang selama ini dilakukan,†imbuh beliau. Stan UKM Musik yang berdiri tahun 1985 terlihat sangat ramai dikunjungi oleh MaBa. Para pengujung rela ant...